Search

Kalah di Laga Sebelumnya, Man United Tatap Pertandingan Melawan Liverpool - WartaEkonomi.co.id

WE Online, Manchester -

Klub asal Inggris Manchester United kalah 0-1 dari Newcastle United di St. James Park, pada akhir pekan lalu. Hasil minor tersebut merupakan modal amat buruk untuk pertandingan berikutnya karena Man United akan berhadapan dengan Liverpool.

Hasil yang didapat Man United dalam delapan pertandingan terakhir bagaikan bumi dan langit jika dibandingkan dengan Liverpool. Man United sekarang berada di posisi 12 pada klasemen sementara setelah melalui delapan pertandingan dengan dua kemenangan, tiga hasil imbang dan tiga kekalahan.

Baca Juga: Performa Menurun Drastis, Manchester United Ubah Formasi?

allwaliuab8qpecixaz0_18056.jpg

Ketika Man United terpuruk maka Liverpool ada di atas angin karena kini menempati puncak klasemen sementara dengan koleksi poin sempurna dari delapan pertandingan. Liverpool tampil sangat konsisten karena saat bermain tak terlalu bagus pun kemenangan bisa diraih tim asuhan Jurgen Klopp tersebut.

Pada saat Man United takluk di pekan lalu maka Liverpool menang dramatis 2-1 atas Leicester City berkat gol penalti yang dicetak James Milner pada menit-menit akhir. Bek tengah Manchester United, Axel Tuanzebe, sadar bahwa kondisi timnya saat ini tak terlalu baik jika dibandingkan dengan Liverpool tetapi ia tetap optimis hasil baik dapat diraih mereka pada laga pekan kesembilan Liga Inggris 2019-2020 itu.

Partner Sindikasi Konten: Okezone

Let's block ads! (Why?)



"kalah" - Google Berita
October 08, 2019 at 11:30PM
https://ift.tt/2p7JRi5

Kalah di Laga Sebelumnya, Man United Tatap Pertandingan Melawan Liverpool - WartaEkonomi.co.id
"kalah" - Google Berita
https://ift.tt/2HDpIXQ

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Kalah di Laga Sebelumnya, Man United Tatap Pertandingan Melawan Liverpool - WartaEkonomi.co.id"

Post a Comment

Powered by Blogger.