Ketua Fraksi PDIP DKI Jakarta, Gembong Warsono turut membandingkan indeks kebahagiaan Kabupaten Badung, Bali dengan Provinsi DKI Jakarta, yang memiliki tingkat indeks kebahagiaan lebih tinggi.
"DKI Jakarta IPM-nya (indeks pembangunan manusia) hanya 80,46 dan indeks kebahagiaan hanya 71,33. Sementara IPM Kabupaten Badung sudah di angka 80,57, dan indeks kebahagiaannya sebesar 76,14," ucapnya dalam keterangannya, Senin (3/2/2020).
Lanjutnya, ia pun membandingkan tingkat kerukunan beragama di Badung dengan Jakarta. Ia menyebut dua daerah itu memiliki keberagaman yang sama.
Baca Juga: Rangkaian HUT, PDIP Tanam 1500 Bibit Pohon untuk Benahi DAS Citarum
Baca Juga: Banteng Solo Dipanggil ke Jakarta, Gara-Gara Gibran?
"Dengan karakteristik keberagaman etnis-suku bangsa yang hampir sama dengan DKI Jakarta, Kabupaten Badung memiliki tingkat kerukunan masyarakat dan beragama sangat tinggi, yaitu 80,24 sementara DKI Jakarta hanya diangka 71,3," katanya.
Menurut dia, Jakarta memiliki APBD lebih tinggi daripada Badung. "Padahal kita ketahui bersama APBD DKI Rp 87,9 T sementara Kabupaten Badung hanya Rp 6,3 T," katanya.
"kalah" - Google Berita
February 03, 2020 at 05:00PM
https://ift.tt/2RRpEcp
Aneh, Sudah APBD Tinggi, Masa Indeks Bahagia Jakarta Kalah dari..... - WartaEkonomi.co.id
"kalah" - Google Berita
https://ift.tt/2HDpIXQ
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Aneh, Sudah APBD Tinggi, Masa Indeks Bahagia Jakarta Kalah dari..... - WartaEkonomi.co.id"
Post a Comment